TIMOR BORNEO/ LAMBORGHINI LM003 (BORNEO/GALILEO) Concept by ZAGATO DESIGN ITALY

6 Feb

tahun 97/98 saaat lambo masih satu atap dengan timor… πŸ™‚

mobil ini merupakan concept car SUV yang didisain oleh rumah disain Zagato italia pada saat kepemilikan saham Lamborghini dikuasai oleh Hutama Mandala Putra (Tommy Soeharto), dan masih satu payung dengan PT. Timor Putera Nasional. Rencananya model SUV ini selain diproduksi oleh Lamborghini juga akan diproduksi oleh timor dengan nama Timor Borneo. seperti diketahui, Zagato pernah membantu timor juga dalam mengembangkan mobil konsep Timor S213i dengan dapur pacu 1300cc EFI yang running prototypenya sudah dibuat di Italia.

6 Tanggapan to “TIMOR BORNEO/ LAMBORGHINI LM003 (BORNEO/GALILEO) Concept by ZAGATO DESIGN ITALY”

  1. pedal2themetal 7 Februari 2012 pada 9:04 am #

    Kalau dilihat kodenya (LM003), mungkin aja ini penerus si Cheetah LM002…Tapi desainnya kok tidak “Italia” banget ya? IMHO Malah mirip Dodge Durango….

  2. tombiez 7 Februari 2012 pada 3:08 pm #

    apa ini kang?
    di critain donk sejarahnya

  3. gaplek mania 16 Februari 2012 pada 4:42 pm #

    sangat disayangkan kenapa bisa mati sebelum sempat berkembang.
    atau jangan2 ada konspirasi dari pabrikan yg udah mapan ya.
    bayangken saja timor s515i cuma 33jt sedangkan baleno seharga 48jt an.gmn nggak kocar kacir

  4. blognyamitra 27 Februari 2012 pada 1:39 pm #

    Salah satu begawan otomotif…

  5. Mas Semprul 7 Maret 2012 pada 2:16 am #

    designnya sangar dan keren ,,,,,,,,,
    tapi sayang ga jadi,,,,,
    betapa ribetnya negri ini,,,,,,,,,mudahnya bikin mobil tapi urusannya ribet,,,,,,,,,,,

  6. inewchase 2 Mei 2012 pada 8:07 am #

    sayang dijual sahamnya, walopun kurang suka sama tommy soeharto, kalo ga dijual sahamnya, setidaknya lamborghini sekarang naik pamor lagi setelah keluarnya murcielago..kapan dunia otomotif indonesia bisa maju??

    btw skarang keluar lambo urus, bukannya nerusin versi LM..

Tinggalkan Balasan ke blognyamitra Batalkan balasan